Instalasi Pengujian Dan Penerapan Standar Instrumen Pertanian (Ip2Sip) — Jambegede

Thumb

Instalasi Pengujian dan Penerapan Standar Instrumen Pertanian (IP2SIP) — Jambegede

Lokasi:

  • Jl. Pertanian No. 6, Desa Kemiri, Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang
    Kode Pos: 651163
  • Ketinggian 335 m dpl (tertinggi kedua di antara IP2SIP di bawah BPSI Tanaman Aneka Kacang)
  • Total luas lahan 11,1 ha

Kondisi:

  • Lahan sawah: 7,9 ha
  • Lahan kering: 0,6 ha
  • Tanah miring dan terasiring
  • Air irigasi tidak tersedia sepanjang tahun
  • Cocok untuk penelitian yang membutuhkan tanah lembab, bera, atau kering

Fungsi:

  • Visitor plot varietas aneka kacang
  • Konservasi & rejuvinasi sumber daya genetik
  • Pengelolaan produk instrumen hasil standardisasi tanaman aneka kacang
  • Pengujian dan penerapan standar instrumen tanaman aneka kacang